Cerkak Bahasa Jawa "Becak"
-
Cerkak Bahasa Jawa Panjebar Semangat dengan judul "Becak" karya dari Budi Wahyono, dimuat majalah Panjebar Semangat, edisi 27 Juli 2013.
Unduh Cerkak Bahasa Jawa "Becak" ---DISINI---
Cerkak Bahasa Jawa "Becak" |
Cerkak Bahasa Jawa "Becak" mengisahkan tokoh yang bernama Kardiman, Kardiman yang keseharian bekerja sebagai tukang becak sebagai sumber penghasilan untuk keluarganya. Kardiman memiliki istri yang bernama Suminah dan satu anak laki-laki bernama Mulyanto. Mulyanto yang berkeinginan untuk melanjutkan sekolah di SMK pilihannya, namun Kardiman seakan keberatan atas permintaan anaknya itu, dikarenakan harus membayar uang gedung 3 juta rupiah, uang sebanyak itu tentu saja sangat membebani Kardiman yang hanya bekerja sebagai tukang becak.....
Mulyanto yang berkeinginan untuk melanjutkan sekolah di SMK pilihannya |
Bagaimanakah kelanjutan dari cerkak bahasa jawa dengan judul "Becak" tersebut, mari simak kelanjutan cerita cerkak tersebut dalam bentuk PDF.
Belum ada Komentar untuk "Cerkak Bahasa Jawa "Becak""
Posting Komentar